Seolah Tuhan Merestui
Seolah Tuhan merestui aksi damai ini
cuaca tidak panas sejak pagi
siang, cuaca agak mendung
siang menjelang sore
Hanya rintik-rintik air langit yang turun
ketika Plt. Gubernur Riau menampakkan batang hidungnya di hadapan ribuan mahasiswa
Cuaca cerah kembali
hingga sore menjelang magrib
massa membubarkan diri
cuaca pun masih bersahabat
dan ketika massa istirahat di rumah masing-masing
tidur pun di iringi alunan suara rintik hujan yang damai.
Kepada hari ini.
Aksi ini.
Luar Biasa
Terimakasih Tuhan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar